Alternatif Pinjaman Dengan Gadai Sertifikat Rumah

Gadai Sertifikat Rumah – PDaja.com | Saat ini semakin banyak lembaga keuangan atau bank yang menawarkan pinjaman dana untuk para nasabahnya. Jenis pinjaman yang ditawarkan juga bervariatif dari nominal kecil hingga milyaran rupiah. Untuk pinjaman kecil biasanya bank menawarkan jaminan tanpa agunan. Akan tetapi untuk nominal besar, biasanya akan ditawarkan pinjaman dengan jaminan sertifikat rumah.

Mendapatkan pinjaman uang dengan gadai sertifikat rumah sudah menjadi hal yang populer dalam beberapa waktu terakhir ini. Anda bisa mengajukan pinjaman kepada beberapa lembaga keuangan. Akan tetapi tidak banyak lembaga keuangan yang mampu menawarkan kemudahan dalam proses pengajuan pinjaman. Pasalnya pihak bank menjadikan properti sebagai jaminan yang paling dipertimbangkan, mengingat harga properti cukup mahal dan banyak dibutuhkan.

Setidaknya ada beberapa jenis kredit dengan jaminan sertifikat rumah, berikut penjelasannya:

Kredit Multiguna

Gadai Sertifikat Rumah

Kredit multiguna merupakan produk yang disediakan banyak perbankan seperti PDaja.com yang merupakan plaform pinjaman yang disediakan Bank Sahabat Sampoerna yang telah berizin dan diawasi OJK. Pada prosesnya, mengajukan kredit multiguna hanya perlu modal berupa agunan atau jaminan. Agunan yang dimaksud bisa berupa sertifikat rumah, ruko, maupun apartemen.

Pegadaian

Gadai Sertifikat Rumah

Dimana lagi bisa gadai sertifikat rumah selain perbankan? Ya di pegadaian. Pegadaian Gadai Sertifikat adalah pembiayaan berbasis syariah yang diberikan kepada masyarakat berpenghasilan tetap/rutin, pengusaha mikro/kecil dan petani dengan jaminan sertifikat tanah setingkat SHM dan SHGB dapat mengajukan pinjaman pada lembaga seperti pegadaian ini.

Koperasi

Gadai Sertifikat Rumah

Koperasi juga menjadi sarana yang bisa memenuhi permintaan pinjaman dengan jaminan sertifikat rumah. Misalnya di KSP Sahabat Mitra Sejati, yang memberikan pinjaman mikro untuk pengusaha, pedagang, atau pegawai yang digunakan untuk modal kerja dan modal usaha dengan jaminan bergerak atau tidak bergerak.

Persyaratan pinjaman dengan jaminan sertifikat rumah pada dasarnya mencakup syarat usia dan pekerjaan serta penghasilan minimum. Namun karena agunan yang diberikan adalah sertifikat atas tanah atau bangunan, maka plafon kredit yang diberikan kemungkinan bisa lebih besar. PDaja.com juga memfasilitasi pengajuan pinjaman dengan jaminan sertifikat rumah dalam bentuk PRK (pinjaman rekening koran), di mana debitur berhak melakukan penarikan dana melalui rekening koran dan hanya bayar bunga sesuai dana yang terpakai saja. Ajukan di www.PDaja.com dan lengkapi berbagai kebutuhan Anda.

PDaja.com adalah produk dari Bank Sahabat Sampoerna (https://www.banksampoerna.com/) dan Koperasi Simpan Pinjam Sahabat Mitra Sejati sebagai mitra (https://www.sahabat-ukm.com/)

 

Baca Juga : Perhatikan Hal Ini Sebelum Gadai Sertifikat

Realted Article

 
 
Ketemu Admin Yuk
1
Admin PDaja.com
Hallo kak, Aku Admin PDaja
Ada yang bisa Admin bantu?